Tidak Mau Lengah, Personel Polsek Tegalwaru Patroli Malam Monitor Perbankan di Wilayah Loji

    Tidak Mau Lengah, Personel Polsek Tegalwaru Patroli Malam Monitor Perbankan di Wilayah Loji

    Karawang, - Berlangsung di kantor BJB Loji Desa Cintalaksana Kecamatan Tegalwaru. 

    Dua anggota dari Polsek Tegalwaru Polres Karawang melaksanakan patroli malam. Senin (16/9) tadi malam. 

    Mereka di terjunkan guna antisipasi kejahatan pencurian dan gangguan keamanan juga ketertiban. 

    "Benar, dua anggota kami tadi malam melaksanakan patroli di rute rawan dan mengantisipasi terjadinya kejahatan, " Ujar Kapolres Karawang, AKBP Edwar Zulkarnain, S.I.K., S.H., M.H, melalui Kapolsek Tegalwaru, Iptu. Pol. Ata, SH. Selasa (17/9). 

    Kapolsek pun mengaku jika pelaksanaan patroli malam itu sangat penting dilakukan. 

    "Dan memang sudah menjadi kegiatan reguler yang kami jalankan secara konsisten, " Terang Kapolsek. 

    Sampai dengan pelaksanaan patroli route beat oleh dua personel polsek Tegalwaru itu berlangsung. 

    Situasi berjalan aman dan lancar serta kondusif.

    Polres Karawang _ AKBP Edwar Zulkarnain

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Telagasari Beri Edukasi...

    Artikel Berikutnya

    Jelang Pilkada, Personil Polsek Jatisari...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Cegah Gukamtibmas Siang Hari, Polsek Rengasdengklok Giat Patroli Dan Sambangi Karyawan SPBU
    Kapolsek Pakisjaya Ipda Nana Atmaja Cegah Kenakalan Remaja Berikan Himbauan Kamtibmas Kepada Para Pelajar
    Polsek Rengasdengklok Gencar Laksanakan Sosialisasi Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO)
    Kiprah Aiptu Agus Riyanto Agar Anak-anak Pemulung Bisa Sekolah
    carilah link website berita dengan judul berita  Kisah Aipda Julianto Pane: Awalnya Belajar Ngaji Berujung Bikin Pesantren

    Ikuti Kami