POLRES KARAWANG, Polda Jabar - Berlangsung di jalan utama Munjul Desa Cinta laksana Kecamatan Tegalwaru.
Jum'at (16/3) malam tadi, dua anggota personel Polsek Tegalwaru Polres Karawang melaksanakan patroli malam.
Baca juga:
SINEGRITAS TNI POLRI PENGAMANAN PEMILU 2024
|
Hal itu untuk mencegah aksi kejahatan yang bisa saja terjadi di malam hari.
"Kami hadir memberikan rasa aman kepada masyarakat saat malam hari dan ketika warga tengah beristirahat, " Ujar Kapolres Wirdhanto Hadicaksono SH., SIK., Msi, melalui Kapolsek Tegalwaru, Iptu Ata, SH. Sabtu (16/3).
Kapolsek pun berharap kepada masyarakat bersama menjaga lingkungan dan perduli sesama.
"Agar tercipta rasa aman bagi masyarakat, rasa perduli sesama harus di tingkatkan, " Harap Kapolsek.
Sampai dengan pelaksanaan patroli malam hari oleh personel kepolisian dari sektor Tegalwaru itu berlangsung.
Situasi berjalan aman dan lancar serta kondusif.
Polres Karawang _ AKBP Wirdhanto Hadicaksono